Lowongan Kerja Toko Empat Lima Pontianak

28 May 2013

Kali ini pontianak job akan menyampaikan lowongan kerja yang dikirim oleh Emli Garment http://www.facebook.com/emli.garment di fanpage pontianak job tanggal 28 Mei 2013. Lowongers tau kan toko empat lima, yang menjual perlengkapan sekolah di Pontianak. Informasi yang telah pontianak job himpun, toko empat lima membutuhkan karyawan part time selama masa liburan ini. Adapun posisi yang dibutuhkan adalah Pramuniaga dan Kasir.

Persyaratannya:
- Perempuan / Laki-laki
- Usia maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal SMU / Sederajat (informasi Emli: yang masih sekolah juga bisa lho!)
- Bisa berbahasa Tio Ciu / Khek (wah yang ini agak susah yah...)
Ketentuan untuk Kasir:
Memiliki keahlian kasir kontrak yaitu bisa mengoperasikan komputer.
Catatan: Ada pelatihan di toko supaya bisa menjadi kasir dan pramuniaga sesuai dengan standar toko.

Nah, apabila lowongers pengen coba antarkan aja lamarannya ke:
Toko Empat Lima
Jl. Teuku Cik Ditiro, No. 45 (Seroja / Belakang Khatulistiwa Plaza Pontianak)
Telp. (0561) 737184
Pontianak 78117



Info / LowKer Serupa:

0 comments:

Post a Comment